Cara Memilih Baju Sesuai Bentuk Tubuh

Cara Memilih Baju Sesuai Bentuk Tubuh

cara memilih baju sesuai bentuk tubuh.  Di dalam setiap pemilihan baju yang akan kalian pilih atau kalian beli saat ini semakin banyak desain baju yang di jual di pasaran dan juga bentuknya banyak bermacam-macam  baju  yang bisa kalian pilih dan cocok untuk kalian gunakan.  Bentuk baju yang terjual di pasaran  ada baju yang pas dengan tubuhnya, modest , sampai yang oversized.

 Namun kalian perlu selalu ingat supaya kalian dapat menjaga penampilan  supaya  kalian bisa tampak lebih bagus dan juga sempurna,  ketika kalian membeli atau memilih baju disarankan untuk kalian memilih baju yang sesuai dengan bentuk tubuh yang kalian  miliki. Berikut ini ada beberapa  tipe tubuh yang dapat kalian jadikan acuan  ketika kalian memilih baju yang pas.

Cara memilih baju sesuai bentuk tubuh:

  1.   Tipe tubuh Jam Pasir

Jika kalian memiliki tipe tubuh  jam pasir , kalian bersyukurlah sebab tipe ini merupakan tipa yang paling ideal. Sebab bentuk tubuh nya seimbang, untuk pemilihan baju nya kalian bisa membeli gaun yang sesuai dengan bentuk tubuh kalian .  dengan ikat pinggang yang kalian gunakan di pinggang tepatnya di bawah pusar, dapat menjadikan tampilan lebih  sempurna.

  1.   Tipe tubuh Buah Pir

 Tipe tubuh  buah pir  mempunyai bentuk kaki paha dan juga pinggul yang lebih besar,  kalau dibandingkan dengan  badan pada bagian atas.  Jika kalian memiliki tipe tubuh seperti ini memiliki keuntungan  yaitu kalian dapat membentuk ilusi  jam pasir kalau memakai pakaian yang tepat.

Dengan celana yang lebar pada bagian kaki atau rok yang bentuknya  A dengan memakai atasan yang memiliki motif. Dan menjadi sempurna untuk tubuh tipe buah pir. Skinny jeans dengan menggunakan atasan yang longgar  dan dapat membantu menjadikan ilusi jam Pasir.

  1.   Tipe Tubuh  persegi panjang

Kalau kebetulan kalian memiliki tubuh bertipe persegi panjang, kalian disarankan untuk memakai rok yang memiliki bentuk A dan menggunakan atasan yang berlapis-lapis. Agar  bahu  kalian tampak  berisi , kalian gunakan juga blazer atau jaket lengan panjang.

  1.   Tipe Tubuh Segitiga terbalik

Tipe tubuh ini  adalah paling atletis , oleh karena itu kalian dapat memakai rok yang memiliki potongan pensil atau skinny jeans, dengan bawahan seperti ini bisa memakai baju bertipe warna apapun.

  1.   Tipe Tubuh Buah apel.

Tipe tubuh buah apel  kalian dapat memakai gaun dengan potongan A-Line.  Dan kalian perlu menghindari baju atasan yang ketat  dan skinny jeans,

Tinggalkan Balasan

Alamat email anda tidak akan dipublikasikan. Required fields are marked *

Copyright © 2024 MIYAKA

Miyaka Always Good Price, sablon dan buat baju sesuai keinginan kalian dengan mudah dan harganya pasti murah.

CATEGORIES

FOLLOW US